Xara 3D Maker adalah sebuah software yang berguna untuk membuat animasi dalam bentuk 2D atapun 3D. Dengan Xara 3D Maker ini kita bisa membuat Text animasi berbasis 3 Dimesi, seperti Screensaver, Flash Movie, Opening Screen dan Efek-efek 3D lainnya dengan sangat mudah. Dalam Xara 3D Maker ini juga sudah tersedia beberapa tools yang dapat memudahkan kita dalam membuat animasi.
System Requirements :
- Microsoft® Windows® XP/Vista/7
- 256MB of RAM
- 150MB of available hard-disk space
No comments:
Write comments