Friday, 24 December 2010

Mobile version versi beta untuk blog di Blogspot

Informasi bagus untuk yang suka ngeblog di blogspot seperti saya, barusan lihat di draft.blogger.com ternyata sudah ada Mobile Template (beta) untuk blogspot. Langsung aktifkan dan hasil preview seperti dibawah ini:

Jadi alamat blog kita akan ditambah /?m=1 jika Desktop version blog ini adalah http://bloginformasiteknologi.blogspot.com/ maka Mobile version adalah  http://bloginformasiteknologi.blogspot.com/?m=1

Untuk satu account google yang memiliki beberapa blog maka bisa masuk ke draft.blogger.com >> Settings >>
Email & Mobile >> Mobile Template (beta) >> Show mobile template >> Pilih Yes, On mobile devices, show the mobile version of my template >> Save >> Selesai.

No comments:
Write comments